Telah dibuka pendaftaran untuk calon peserta Management Trainee BSM
angkatan ke-8.
Untuk persyaratan dan ketentuan, baca keterangan dibawah ini.
Persyaratan:
1. pria/wanita berusia maksimal 27 tahun (maksimal kelahiran 1 April
1981)
2. belum menikah dan bersedia tidak menikah selama masa pendidikan
3. bersedia ditempatkan di seluruh cabang di Indonesia
4. dari PTN/PTS ternama (IPK 2,75/3.00)
5. berkelakukan baik dibuktikan dengan SKKB dari kepolisian tingkat resort
6. sehat jasmani/rohani yang akan di tes dengan psikotes dan tes
laboratorium kesehatan
7. surat persetujuan orang tua atau wali, memahami terhadap
konsekuensi yang akan diputuskan bilamana peserta MT mengundurkan diri
dari BSM selama pendidikan dan
selama masa ikatan dinas
8. memiliki komitmen kuat untuk memajukan ekonomi Islam.
9. Isi berkas lamaran: surat lamaran sebagai MT-8, riwayat hidup, ijasah
+ transkrip S1/S2 dilegalisir, copy kursus2, pasfoto 4x6 berwarna
mengenakan kemeja formal dan berdasi bagi pelamar pria dan berjilbab
bagi pelamar
wanita)
Lamaran ditujukan ke Divisi Sumber Daya Insani melalui amplop tertutup
dengan kode "MT" di pojok kiri atas.
PT. Bank Syariah Mandiri
Divisi Sumber Daya Insani
Jl. MH. Thamrin No. 5
Jakarta Pusat 10340
Paling lambat 30 April 2008 - Hanya kandidat yang memenuhi
kriteria/persyarata n administrasi tersebut di atas yang akan diproses
mengikuti tes.
Andi Prawinarta
Kabag Rekrutmen dan Seleksi
Sumber : via Email
Home » Jobs » Lowongan Bank Syariah MANDIRI
0 Whisper
Post a Comment
Please, your comment must related with current posting otherwise your comment will mark as Spam.